Wednesday, January 30, 2019

BELAJARLAH

Ciptaan Kak Pujianto



SYAIR :
Belajarlah-belajarlah
Belajarlah-Belajarrrrr
Sampai kau pintar

Belajarlah-belajarlah
Belajarlah-Belajarrrr
Sampai kau pintar

Reff
Kalau Kau pintar pasti di sayang mama dan papa
Kalau Kau Pintar  orang lainpun sayang

Kalau Kau pintar pasti di sayang mama dan papa
Kalau Kau Pintar  orang lainpun sayang

Tuesday, January 29, 2019

BUKU PEDOMAN MEMAINKAN PANGGUNG BONEKA

Di Tulis oleh : Kak Pujianto S.Pd

Buku Wajib bagi Team panggung boneka

Buku ini cocok untuk anda yang akan atau sedang membentuk pelayanan panggung boneka atau Puppet Ministry:

Apa isi buku ini;
1. Bagaimana cara membentuk sebuah team yang kokoh
2. Bagaimana melatih diri dan team secara teknis
    A. Bagaimana keluar masuk boneka
    B. Bagaimana belajar membuat Expresi boneka
    C. Bagaimana menggunakan suara perut dan tenggorokan 
        agar suaranya bisa seperti suara boneka
    D. Bagaimana membuat cerita.
3. Di sertai trik jitu memainkan panggung boneka.
4. Contoh cerita boneka
5. Bonus cerita buneka
 
PESAN SEKARANG JUGA DI SINI
BONUS = 12 CERITA PANGGUNG BONEKA DENGAN PESAN KARAKTER 

HARGA HANYA : Rp. 65.000 (sudah termasuk ongkos kirim JABODETABEK)

Hubungi team kami segera

Untuk Paket Pagelaran Panggung Boneka
Silahkan Hubungi : 0812 8641 0808

TAMPIL DI JAKARTA


CARA MEMBUAT CERITA UNTUK SHOW

Hi Kak, Langsung aja ya, Bagaimana sih cara yang sangat sederhana dalam membuat cerita untuk show puppet, simak yuk ;

Sebelum memulai show  dalam pertunjukan panggung boneka banyak loh  yang harus kakak siapkan tujuanya adalah agar kakak-kakak  dapat menghasilkan sebuah pertunjukan yang sangat  memuaskan bagi para penontonya, salah satu yang harus di persiapkan adalah Ceritanya, lalu bagaimana membuat ceritanya :

1. Tentukan  Tema cerita, nah tema cerita akan kita dapat ketika kita tau tujuan dan latar belakan dari show yang akan kita gelar.

2.  Buat Kerangka Cerita ; Ini akan memudahkan alur cerita selanjutnya, kerangka cerita terdiri dari ( Pembukaan - Isi - Penutup )

3.  Tentukan Karakter para pemain dan sesuaikan dengan kebutuhan ( nama karakter, Jenis kelamin, usia dan Sifat-sifatnya )

4.  Tentukan waktu dan  Lokasi kejadian ( pagi hari, siang hari, malam hari dan di mana kejadianya


Dari 4 Point di atas maka cerita bisa kita susun menjadi cerita yang menarik. cerita detailnya bisa di simak di Channel Youtube CCMTV ( https://www.youtube.com/@CHILDRENCAREMINISTRY ) 

 

KENAPA PANGGUNG BONEKA SANGAT EFEKTIF

Pertunjukan Panggung Boneka sangatlah di gemari oleh anak-anak, dari mulai usia 1 sampai dengan 15 tahun, walaupun perkembangan media informasi namun pertunjukan panggung boneka sangatlah di gemari oleh anak-anak, selain kocak/lucu panggung boneka juga mampu membawa sang penonton untuk serius.


Dibawah ini adalah bentuk-bentuk panggun untuk memainkan boneka.

Panggung Boneka adalah salah satu media yang sangat efektif untuk menyampaikan berbagai pesan, baik pesan karakter maupun pesan rohani.
Selain itu panggung boneka juga sering di gunakan untuk menghibur anak-anak dalam acara-acara khusus seperti, ulang tahun anak, sekolah minggu, perpisahan sekolah dan acara khusus lainya.
Cerita / penampilam panggung boneka dapat membawa anak-anak untuk berimajinasi, saat cerita di perankan oleh karakter-karakter boneka  penonton/anak-anak akan di bawa dalam petualangan rangkaian cerita tersebut. anak-anak secara tidak langsung di ajak untuk berfikir bagaimana menyelesaikan masalah dan dapat pelajaran dari cerita tersebut. seperti yang sering team   sering mainkan, kadang anak-anak mengalami perubahan tingkah laku dari yang negatif menjadi positif tentunya setelah menonton cerita tersebut.
Lewat panggung boneka anak-anak di ajar namun tidak merasa di gurui justru sebagai cerminan karakter yang di mainkan.
Ingin mendapatkan informasi lebih silahkan Hub. 0812 8641 0808

ASAL MUASAl BONEKA